Thursday 16 December 2010

Mobil Hybrid Murah Rusia Resmi Perlihatkan Diri

Milyader Rusia Mikhail Prokhorov, Senin (13/12) kemarin, resmi memperkenalkan prototipe mobil hybrid buatan pertama Rusia. Mobil yang disapa sebagai E-Mobile ini akan dijual pada tahun 2012 sebagai Petrol Electric Hybrid.


Menurut Prokhorov, E-Mobile akan dibangun bersama oleh Onexim Group dan perusahaan otomotif Yarovit-Motors. “Kami akan memulai produksi pada pertengahan 2012,” ujar Prokhorov.


Sementara Direktur E-Mobile Andrei Biryukov mengungkapkan akan membandrol produknya dengan harga maksimum per unit 450 ribu ruble atau sekitar 14.500 dolar AS (Rp 132,4 juta) mobil keluarga ideal terbaik indonesia.


Biryukov juga menyatakan pihaknya telah berinvestasi sebesar 150 juta Euro (Rp 1,8 triliun) guna pembangunan konstruksi fasilitas pabrik perakitan.


Kemarin Prokhorov memperkenalkan langsung tiga model E-Mobile yang akan diproduksinya. Ketiga model itu adalah sebuah mobil dua pintu, minivan lima bangku, dan cargo van kecil.


Prokhorov yang merupakan orang nomor dua terkaya di dunia versi Forbes, akan memproduksi E-Mobile sebanyak 10.000 unit per tahun. Bisnis ini diproyeksikan bakal meraih keuntungan setelah tiga tahun beroperasi. Artikel yang mungkin anda tertarik untuk membacanya Mobil Keluarga Ideal Terbaik Indonesia


View the original article here

No comments: